JUDUL:

Menggagas Martabat Bangsa, Mengembangkan Kehidupan Kebangsaan yang Adab, Plural, Terbuka, dan Setara

PENULIS

Riza Primahendra, Juwita Jatikusumah Putri, Rodhotun Jannah, Sulaiman Otor OFM, Tindra Matutino Kinasih, Elina Dian Karmila, Ahmad Shalahuddin Mansur

SINOPSIS

Adalah sebuah realita bahwa kehidupan berbangsa yang bermartabat saat ini mendapat tantangan besar dari berkembangnya populisme, politik identitas, dan ekstremisme. Melakukan disinformasi melalui hoaks dan semburan kebohongan agar pada satu sisi memicu sentimen primordial dan di sisi lain mengintimidasi siapa saja yang dianggap lawan merupakan praktik oleh sebagian orang. Menghadapi situasi itu kita semua dipanggil untuk mewujudkan martabat bangsa. Siapa diri kita akan ditentukan oleh apa yang kita lakukan dalam situasi yang menantang ini. Buku kecil ini adalah catatan dari para sahabat yang merasakan keprihatinan yang sama sekaligus diinspirasi oleh guru bangsa kita, Gus Dur. Lilin-lilin kecil yang terekam dalam lembar-lembar berikut adalah percik-percik cahaya yang diharapkan akan terus berkembang menjadi terang bagi bangsa dan sesama.

UNDUH

BUKU PIAGAM MARTABAT BANGSA (2)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here